6 Makanan Yang Wajib Dihindari Saat Menstruasi, Wanita Wajib Tahu

- 26 Februari 2021, 20:30 WIB
berikut enam makanan yang  wajib dihindari saat menstruasi yang wajib dihindari setiap wanita agar tidak menyebabkan kram atau nyeri haid
berikut enam makanan yang wajib dihindari saat menstruasi yang wajib dihindari setiap wanita agar tidak menyebabkan kram atau nyeri haid /Pixabay/Nastya_gepp

Jika perut Anda kesulitan untuk mentolerir makanan pedas atau jika Anda tidak terbiasa memakannya, sebaiknya hindari saat menstruasi.

6. Daging merah

Selama menstruasi, tubuh wanita memproduksi prostaglandin. Senyawa ini membantu rahim Anda berkontraksi dan menyingkirkan lapisan rahim, yang menghasilkan aliran menstruasi Anda. Namun, kadar prostaglandin yang tinggi menyebabkan kram.

Daging merah mungkin tinggi zat besi, tetapi juga tinggi prostaglandin dan harus dihindari selama menstruasi.***

Halaman:

Editor: Putu Diah Anggaraeni

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x