Baik Untuk Ginjal, Bayam Merah Juga Bisa Mengatasi Masalah Jantung, Diabetes, dan Kanker

- 12 Desember 2020, 14:25 WIB
Ilustrasi Bayam.*
Ilustrasi Bayam.* /Pixabay

Mengobati Kolesterol

Serat pada sayuran bayam ini dapat membantu menurunkan kadar kolesterol jahat dalam tubuh.

Baca Juga: Hubungan Kandas, 9 Zodiak Ini Diprediksi Buruk dalam Percintaan

Tokotrienol dalam vitamin E juga dapat mengurangi kadar kolesterol jahat, sehingga membantu tubuh menjaga keseimbangan kadar kolesterol.

Meningkatkan pencernaan

Kandungan serat dalam bayam merah sangat bermanfaat untuk sistem pencernaan.

Kandungan seratnya dapat membantu mengatur pergerakan usus dengan membersihkan usus besar.

Baca Juga: Link eform.bri.co.id/bpum, Cara Cek Online Nama Penerima Bantuan UMKM Rp2,4 Juta Desember

Selain itu, bayam merah dapat meningkatkan proses pencernaan dan meningkatkan kesehatan usus besar.

Hal ini dapat membantu dalam meredakan sembelit dan mencegah kanker usus besar, diabetes, dan kolesterol.***

Halaman:

Editor: Dian Effendi

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x