Kejari Badung bersama Desa Adat Kuta dan BI Bali Beri Tindakan Tegas KUPVA BB yang Tidak Berizin

- 5 Agustus 2022, 19:44 WIB
Kejari Badung bersama dengan Desa Adat Kuta dan BI Bali memberi tindakan tegas kepada KUPVA BB yang tidak berizin di Desa Adat Kuta.
Kejari Badung bersama dengan Desa Adat Kuta dan BI Bali memberi tindakan tegas kepada KUPVA BB yang tidak berizin di Desa Adat Kuta. /Kejaksaan Negeri Badung/

Baca Juga: Kapolres Tabanan Terima Audiensi IJTI Bali, Ajak Media Siarkan Berita Edukatif

Selain itu cara lainnya adalah KUPVA BB sering kali mempermaikan transaksi hingga merugikan customer contohnya seperti uang yang diterima oleh customer tidak sesuai.

Cara lainnya lagi adalah dengan mengecek daftar KUPVA BB berizin di situs resmi Bank Indonesia. Disana tercatat sudah ada 1.069 KUPVA BB yang terdaftar.

Dengan adanya penindakan dan penertiban diharapakan tidak ada lagi kegiatan ilegal yang dapat merugikan masyarakat maupun wisatawan asing yang sedang berkunjung ke Bali khususnya di Desa Adat Kuta.***

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x