Kecanduan Kopi, Inilah 6 Hal yang Akan Terjadi pada Tubuh Anda.

- 6 Januari 2021, 21:45 WIB
Kecanduan Kopi, Inilah 6 Hal yang Akan Terjadi pada Tubuh Anda.
Kecanduan Kopi, Inilah 6 Hal yang Akan Terjadi pada Tubuh Anda. /Pixabay/Ernesto Rodriguez

Bahkan bagi penggemar kopi, minuman kopi mungkin lebih sehat dari yang dikira. Tetapi jika terlalu banyak konsumsi kopi atau kafein, inilah yang bisa terjadi pada tubuh dilansir The Healty:

1. Dapat menurunkan berat badan

Bergantung pada bagaimana banyaknya seseorang mengkonsumsi kopi. Hal ini karena kopi yang dikonsumsi terlalu banyak akan berpengaruh pada lingkar pinggang.

Baca Juga: 8 Manfaat Jengkol untuk Kesehatan Tubuh

Sebuah penelitian yang diterbitkan pada tahun 2017 di Public Health menemukan bahwa sekitar dua pertiga peminum kopi memiliki kalori yang saat sedikit.

Tidak mengherankan, para peneliti menemukan bahwa mereka yang minum kopi hitam rata-rata mengonsumsi sekitar 69 kalori total lebih sedikit per hari.

2. Dapat menambah berat badan

Kopi dapat menekan nafsu makan secara berlebihan. Kafein yang terdapat pada kopi sangatlah banyak, sehingga peningkatkan gula darah dan konsumsi kalori harian bertambah.

Baca Juga: Daftar Makanan yang Boleh Dikonsumsi Penderita Hepatitis C

3. Dapat tidur lebih nyenyak

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: The Healty


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x