WNA Asal Suriah dan Ukraina Miliki KTP WNI, Dukcapil Bali Siap Dukung Proses Hukum

- 10 Maret 2023, 17:31 WIB
 Ilustrasi. Warga Negara Asing (WNA) asal Suriah dan Ukraina ditemukan memiliki KTP sebagai Warga Negara Indonesia (WNI).
 Ilustrasi. Warga Negara Asing (WNA) asal Suriah dan Ukraina ditemukan memiliki KTP sebagai Warga Negara Indonesia (WNI). /Doc-Pikiran Rakyat/

Dukcapil Bali juga sangat mendukung aparat penegak hukum dalam menguak kasus ini dan bersedia apabila diminta penjelasan maupun sebagai saksi.

Dengan demikian, pihaknya dapat mengetahui akar permasalahannya ada di eksternal jajaran Dukcapil ataupun melibatkan internalnya.

Dalam menghindari kasus serupa, Dukcapil Bali ke depannya akan berupaya untuk membuat sistem melalui aplikasi yang dapat menghindari pungli dan sebagainya.

Baca Juga: Diduga Palsukan Dokumen untuk Buat KTP, Imigrasi Denpasar Tahan WNA Asal Suriah

“Apakah itu terjadi kelemahan di sistemnya atau yang menggerakkan sistemnya. Pastinya dari kami dari jajaran Dukcapil dari tingkat provinsi sampai dengan kabupaten/kota akan melakukan evaluasi kenapa ini bisa terjadi,” tutupnya.***

Cek berita Seputar Bali lainnya dari Ringtimes Bali dengan KLIK DI SINI.

Halaman:

Editor: Jero Kadek Wahyu Baratha


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x