4 Jenis Buah yang Bisa Dikonsumsi ketika Asam Lambung Menyerang

- 30 Oktober 2020, 22:10 WIB
Melon Memiliki Kadar Asam yang Rendah Cocok untuk Penderita Asam Lambung
Melon Memiliki Kadar Asam yang Rendah Cocok untuk Penderita Asam Lambung /

Baca Juga: Usai Syekh Ali Jaber, Lagi Seorang Ustad Ditikam OTK saat Ceramah di Maulid Nabi

4. Pepaya

Satu lagi buah-buahan yang dianjurkan bagi penderita GERD adalah pepaya. Pepaya merupakan buah yang mengandung enzim bernama papain. Papain merupakan enzim protease yang dihasilkan dari getah pada buah pepaya.

Fungsi papain di dalam sistem pencernaan  yaitu untuk mempermudah proses kerja lambung, dan mempermudah proses pencernaan protein. 

Enzim papain dinilai dapat membantu mengatasi gangguan pada sistem pencernaan dengan cara mengendalikan gejala asam lambung.***

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x