4 Makanan yang Tidak Boleh Dikonsumsi Pelaku Diet saat Buka Puasa

- 5 Mei 2021, 12:59 WIB
4 makanan yang tidak boleh dikonsumsi pelaku diet saat buka puasa.
4 makanan yang tidak boleh dikonsumsi pelaku diet saat buka puasa. /Pixabay/Free-Photos

Makanan sejuta umat ini juga harus dihindari dan dikurangi jika seseorang tengah melakukan program diet di bulan Ramadhan.

Gorengan sangat tidak dianjurkan lantaran banyaknya minyak yang terdapat di dalamnya dalam membuat timbunan lemak pada tubuh sehingga lemak susah larut dan membuat badan semakin melar.

Selain penimbun lemak, banyak makan gorengan juga akan meningkatkan kolesterol yang terjadi dalam tubuh.

Baca Juga: 9 Manfaat Taoge untuk Kesehatan, Cocok Dikonsumsi Ketika Diet

2. Makanan manis

Rasulullah SAW menganjurkan saat berbuka puasa maka berbukalah dengan yang manis-manis. Akan tetapi diperbolehkannya mengkonsumsi makanan manis harus sesuai takaran yang ada.

Seseorang yang sedang jalani program diet bulan Ramadhan untuk mengurangi makanan manis lantaran makanan manis dapat membuat badan menjadi gemuk dan meningkatkan kadar gula darah tubuh secara drastis.

3. Makanan asin

Pada bulan Ramadhan, seseorang yang ingin menurunkan berat badan sangat tidak dianjurkan untuk mengkonsumsi makanan asin secara berlebihan.

Baca Juga: Diet Sehat untuk Penderita Darah Tinggi

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah