8 Tanda Kadar Gula Darah Tinggi, Waspada Infeksi Kulit Disertai Gatal

- 7 Februari 2021, 08:45 WIB
Ada 8 tanda kadar gula meningkat, waspada infeksi pada kulit.
Ada 8 tanda kadar gula meningkat, waspada infeksi pada kulit. /PIXABAY/Nastya Gepp

1. Haus berlebih

Ketika seseorang memiliki kadar gula dalam darah yang tiggi, maka ginjal akan bekerja lebih banyak untuk menyaring gula berlebih tersebut.

Gula yang disaring tersebut kemudian dikeluarkan dalam bentuk urin bersamaan dengan cairan lainnya dari tubuh yang sudah tidak digunakan lagi.

Baca Juga: 9 Dampak Buruk Duduk Terlalu Lama, Salah Satunya Sebabkan Penyakit Diabetes

Hal tersebut yang membuat seseorang merasa dehidrasi sehingga menimbulkan rasa haus yang berlebih.

2. Sering buang air kecil

Kadar gula yang tinggi dalam darah akan dikeluarkan dalam bentuk urin. Hal tersebut mengakibatkan seseorang merasa dehidrasi dan haus.

Dengan demikian, karena merasa haus, seseorang tersebut akan meminum lebih banyak air untuk melepas dahaganya. Hal itulah yang menyebabkan seseorang dengan kadar gula darah tinggi akan sering buang air kecil.

Baca Juga: Belimbing Manis dan Madu Dapat Mengatasi Penyakit Diabetes Melitus

3. Sering lapar

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x