5 Kelebihan Laki-Laki Non Perokok Di Mata Wanita, Nomor 5 Kamu Pasti Suka

1 Agustus 2020, 12:59 WIB
Ilustrasi berhenti merokok. /Pixabay/Dilema/

RINGTIMES BALI - Rokok, kita semua tahu bahwa rokok adalah sebuah benda yang terbuat dari bahan tembakau, nikotin, tar, cengkeh dan bahan lainnya kemudian dibalut dengan kertas. Penggunaannya adalah dengan cara dibakar sedikit di salah satu ujung kemudian dihisap di ujung lainnya.

Benda kecil berdiamter 10m dan panjang 70mm ini menyimpan banyak bahaya yang mengancam pemakai, bahkan orang-orang tak berdosa yang berada di sekitar pemakai.

Umumnya kaum pria yang sering merokok bahkan menjadi perokok aktif, bahkan seiring zaman kaum perempuan ikut ambil bagian dalam penkonsumsi rokok.

Zaman sekarang ini orang-orang menganggap rokok adalah bagian dari gaya hidup, di balik ketidaktahuan mereka akan bahaya yang sedang mengancam hidup dari gaya hidup yang mereka yakini keren.

Baca Juga: 4 Tipe Kerpibadian Wanita Menurut Psikilogi

Meski begitu masih banyak pria yang menghindar bahkan membenci rokok. Nah, kali ini kitas bakal membahas lima kelebihan laki-laki non perokok di mata wanita, nomor lima kamu pasti suka

 

  1. Kesehatan Paru-Paru Yang Terjaga.

 Asap rokok sangat tidak baik bagi mereka yang menghirupnya, akan terlihat dampaknya dalam jangka waktu yang singkat atau panjang. Laki-laki yang tidak merokok telah menjaga dan menyelamatkan paru-parunya sendiri dari kemungkinan buruk.

 

Mereka telah menjaga kesehatan diri dengan baik, apalagi buat menjaga kamu. Ngak enak banget pasti punya pasangan yang kerjaannya dikit-dikit batuk, dikit-dikit bengek.

Parahnya adalah sumber penyakit adalah dia sendiri, kan bisa bikin perempuan illfeel. Kesehatan aja ngak dijaga apalagi pasangannya.

Baca Juga: Minuman Oplosan Vodka Tewaskan Beberapa Pemuda di Timika

  1. Lebih Hemat Pengeluaran.

Yang namanya rokok sudahlah buruk efeknya mahal pula harganya. Rokok yang umum beredar sekarang ini harga perbungkusnya berkisar Rp20.000 bahkan ke atas.

Coba kamu bayangkan rata-rata laki-laki perokok aktif itu menghabiskan satu bungkus per hari, pengeluaran Rp20.000 tadi dikalikan sebulan, hasilnya Rp600.000. Wah, lumayan juga loh ya. Belum kalau di kali 12 bulan, segitu buat beli apa coba? Sudah kalian pikirkan sendiri saja. 

 

  1. Tak Bau Rokok

Aroma nafas laki-laki yang tak merokok tentu bebas dari aroma menyesakkan asap rokok, ini memang terdengar sepele. Tapi percaya kah kalian wahai laki-laki, saat kalian berbicara dengan lawan bicara yang tak terbiasa dengan aroma asap, itu akan sangat menganggu kenyaman mereka.

Nah, apa lagi pasangan kalian yang ingin mendapatkan moment terbaik dan ternyaman bersama kalian, eh malah dapet bau rokok dari mulut kamu. Ih, doi malah ngak nyaman.


Baca Juga: 21.000 Warga Inggris Tewas, Bukan Karena Covid-19 Melainkan Kebijakan Lockdown, Ini Penjelasannya.

  1. Terhindar Dari Dampak Buruk Rokok

Pasangan kamu juga ikut terhindar dari penyakit yang di timbulkan asap rokok yang kamu keluarkan. Nah ini nih yang paling menjengkelkan, mereka yang merokok orang lain juga kena dampaknya.

Apa lagi kalau sampai kamu merokok di dekat pasangan kamu, jangan deh pokoknya. Kamu juga ngak tau seberapa kuat paru-paru dia, dan kamu juga ngak tau seberapa kuat dia menahan rasa jengkel akibat kebiasaan merokokmu.

 

  1. Bebas Bibir Yang Menghitam

Kebanyakan laki-laki yang merokok warna bibir mereka akan tampak kehitam-hitaman. Berbeda dong dengan mereka yang tidak merokok, beberapa berwarna alami bibir masing-masing,

Ada juga memiliki bibir berwarna merah muda alami , tanpa bahan bantuan seperti lipstick atau lipbalm. Aduh, ini mah idaman semua perempuan, bibir indah dengan warna pink menggoda.

Baca Juga: Dampak Positif dan Negatif Pernikahan Dini Yang Perlu Diketahui

Meski ada juga perempuan yang tak masalah dengan laki-laki merokok, penulis tetap menghargai pendapat mereka. Tapi di sini tak salah kan jika lebih condong kepada laki-laki tanpa rokok, karna laki-laki tanpa rokok adalah tipe penulis.***

Editor: Moh. Husen

Tags

Terkini

Terpopuler