Ternyata Ada Makanan Yang Memiliki Risiko Lebih Berbahaya dari Rokok, Kalian Harus Tahu!

- 26 Juli 2020, 16:15 WIB
Ilustrasi makanan. *Pexels
Ilustrasi makanan. *Pexels /Pexels/

RINGTIMES BALI – Makan adalah kebutuhan manusia yang harus dipenuhi setiap hari. Makanan yang masuk ke dalam tubuh akan diolah menjadi energi agar bisa melakukan aktivitas.

Kita harus jeli dalam memilih makanan karena tidak semua makanan baik untuk kesehatan tubuh.

Banyak orang menganggap bahwa rokok adalah hal yang paling berbahaya bagi tubuh dan bahkan bisa mematikan untuk orang yang berada disekitarnya.

Baca Juga: Selain Untuk Kesehatan Mata, Ternyata Wortel Bisa Mengurangi Diabetes Tipe 2 Lho!

Namun ternyata, ada beberapa makanan yang juga memiliki bahaya lebih tinggi dibanding rokok itu sendiri.

Dikutip oleh Ringtimesbali.com melalui PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari situs Bright Side, berikut 8 makanan yang dianggap berbahaya daripada rokok :

1. Jus buah

Buah dianggap penting untuk nutrisi tubuh karena kandungan vitaminnya yang banyak.

Baca Juga: Malas Mandi Bisa Sebabkan Infeksi Jamur? Simak Info Lengkapnya

Artikel ini sebelumnya telah terbit di PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dengan judul Jangan Dianggap Enteng, Berikut Daftar Makanan yang Memiliki Risiko Lebih Berbahaya dari Rokok

Halaman:

Editor: Dian Effendi

Sumber: PR Tasikmalaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x