Prakiraan Cuaca Perairan Bali-NTB, Senin 24 April 2023

- 24 April 2023, 06:00 WIB
Ilustrasi. Prakiraan Cuaca Perairan Bali 24 April 2023
Ilustrasi. Prakiraan Cuaca Perairan Bali 24 April 2023 /PIXABAY/nutraveller

RINGTIMES BALI- Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan surat prakiraan cuaca, waspada potensi angin kencang dan gelombang laut di, Selat Badung, Selat Bali Bagian Selatan, Selat Lombok Bagian Selatan, Selat Alas, dan Samudera Hindia Selatan Bali-NTB.

Surat prakiraan cuaca tersebut berlaku mulai, 24 April 2023, pukul 08.00 WITA. Dalam surat Nomor: PJ.023/IV/2023, disebutkan bahwa potensi angin kencang mencapai 4-20 knot.

Ketinggian gelombang laut di perairan Utara Bali hingga NTB mencapai 0.25-1.5 meter, sedangkan di Selatan berkisar 1.0-4.0 meter.

Sedangkan untuk kondisi sinoptik dijelaskan bahwa kondisi cuaca di wilayah perairan Bali dan NTB dengan peluang cerah berawan hingga hujan ringan, arah angin umumnya bertiup dari arah Timur ke Tenggara.

Berikut data kecepatan angin dan tinggi gelombang pada beberapa wilayah Perairan Bali dan NTB dilansir dari laman instagram @bmkgbali:

Baca Juga: Libur Lebaran, Polsek Nusa Penida Lakukan Patroli di Daerah Wisata

  1.   Laut bali

Cerah berawan disertai angin dengan kecepatan 4-15 knot, dan intensitas gelombang rendah.

  1.   Selat Bali bagian Utara

Cerah berawan disertai angin dengan kecepatan 4- 12 knot, dan intensitas gelombang rendah.

  1.   Selat Bali bagian Selatan

Cerah berawan disertai angin dengan kecepatan 4-12 knot, dan intensitas gelombang sedang.

Halaman:

Editor: Dian Effendi

Sumber: BMKG Denpasar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x