Dinas Peternakan Bangli Lakukan Vaksinasi 28 Ekor Sapi di Desa Kayubihi Antisipasi Penularan PMK

- 10 Agustus 2022, 12:28 WIB
Guna mengantisipasi penularan virus PMK, Dinas Peternakan Kabupaten Bangli melakukan  vaksinasi pada hewan ternak di Desa Kayubihi.
Guna mengantisipasi penularan virus PMK, Dinas Peternakan Kabupaten Bangli melakukan vaksinasi pada hewan ternak di Desa Kayubihi. /Humas Polres Bangli

Terkait dengan hal tersebut, Kompol I Made Adi Suryawan, S.H., M.M. selaku Kapolsek Bangli saat dikonfirmasi di ruang kerjanya menyampaikan bahwa selain melakukan pemantauan juga dilakukan edukasi PMK kepada para peternak.

“Kami menghimbau para peternak agar selalu berkoordinasi dengan Bhabinkamtibmas dan Babinsa, jika menemukan gejala PMK pada hewan ternaknya,” kata Kompol Adi Suryawan.***

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Humas Polres Bangli


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x