Personil Polisi Amankan Bandara Ngurah Rai Pasca Aturan Bali Bebas Karantina

- 17 Maret 2022, 20:25 WIB
Patroli Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai.
Patroli Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai. /Dok. Polresta Denpasar

RINGTIMES BALI - Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai lakukan Patroli pengamanan terhadap PPLN yang tiba di Bali.

PPLN (Pelaku Perjalanan Luar Negeri) yang tiba di Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali, kini tak lagi perlu melakukan karantina.

Pasca diberlakukannya bebas karantina bagi PPLN, Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai rutin terjunkan personil pengamanan.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPS Kelas 9 Halaman 196, Uji Pemahaman Materi. Jelaskan Pengertian Perdagangan Internasional

Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai saat ini menempatkan personil pengamanan hanya di luar terminal, khususnya personil dengan berpakaian dinas.

Sedangkan pengurangan pengamanan mulai dilakukan di dalam terminal.

"Personil yang berpakaian dinas dalam pelaksanaan tugasnya lebih banyak mobile atau patroli areal luar terminal," ungkap Kasi Humas Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai, Iptu Ni Luh Mandyani, Kamis, 17 Maret 2022.

"Namun di dalam terminal tetap ditempatkan personil yang berpakaian preman dengan jumlah yang terbatas," sambungnya.

Baca Juga: Sandiaga Uno Puji Penerbangan Perdana Maskapai Jetstar Australia Menuju Bali

Patroli yang dilakukan personil pengamanan di kawasan bandara tetap berusaha menampilkan kesan yang humanis.

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x