Pertanyaan dan Jawaban yang Sering Ditanyakan Publik Sebelum Mendaftar Program Kartu Prakerja

- 6 Januari 2022, 13:35 WIB
Pertanyaan dan jawaban yang sering ditanyakan publik sebelum mendaftar Program Kartu Prakerja.
Pertanyaan dan jawaban yang sering ditanyakan publik sebelum mendaftar Program Kartu Prakerja. /prakerja.go.id

RINGTIMES BALI – Pendaftaran Program Kartu Prakerja gelombang 23 telah dibuka untuk tahun 2022. Jika kamu ingin mendaftarkan diri sebagai anggota, pastikan dirimu masuk memenuhi persayaratannya.

Untuk menjawab keraguan sebelum mendaftar, berikut ini kompilasi pertanyaan dan jawaban yang sering dilontarkan publik yang dilansir dari laman resmi Program Kartu Prakerja.

Apa itu Program Kartu Prakerja?

Program Kartu Prakerja adalah program pengembangan kompetensi kerja yang ditujukan untuk pencari kerja, pekerja/buruh yang terkena pemutusan hubungan kerja, dan/atau pekerja/buruh yang membutuhkan peningkatan kompetensi.

Baca Juga: Download Lagu OST Part 6 18 Again ‘Moments Make Memories’ dan Lirik Terjemahan

Apa tujuan Kartu Prakerja?

Program Kartu Prakerja bertujuan untuk mengembangkan kompetensi angkatan kerja, meningkatkan produktivitas dan daya saing angkatan kerja, serta mengembangkan kewirausahaan.

Apakah Kartu Prakerja menggaji pengangguran?

Tidak. Kartu Prakerja adalah program bantuan biaya pelatihan untuk meningkatkan kompetensi kerja. Jadi, bukan untuk menggaji pengangguran.

Siapa saja sih yang bisa dapat manfaat Kartu Prakerja?

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x