Prakiraan Cuaca Bali Periode 29 November 2021, Awan Tebal Menghiasi Langit Malam Hari

29 November 2021, 07:15 WIB
Ilustrasi Prakiraan Cuaca Bali Periode 29 November 2021 /Pixabay/dexmac/

newsRINGTIMES BALI – Perkiraan cuaca untuk wilayah Bali menurut Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) periode 29 November 2021.

Dikutip dari situs resmi Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) yang memberikan ramalan cuaca/perkiraan cuaca diseluruh Indonesia.

Mari kita simak artikel dibawah ini utuk mengetahui update ramalan cuaca/perkiraan cuaca untuk wilayah Bali dan sekitarnya.

Baca Juga: Peringatan HUT Ke-65 PIA Ardhya Garini, Peran Penting Seorang Istri di Mata Prajurit TNI AU

Senin 29 November 2021

Amlapura hujan ringan disiang hari yang diikuti dengan langit dihiasi awan tebal pada malam hari dan cerah berawan pada dii hari dengan tekanan suhu berada diantara 23 – 30 derajat Celcius dengan tingkat kelembapan di angka 65 – 95 persen.

Bangli hujan ringan disiang hari dan malam hari yang dihiasi dengan langit berawan namun cerah berawan pada dini hari dengan tekanan suhu berada diantara 23 – 30 derajat Celcius dengan tingkat kelembapan di angka 65 – 95 persen.

Denpasar cerah berawan pada siang hari, namun hujan ringan diperkirakan turun pada malam hari diikuti dengan langit berawan pada dini hari dengan tekanan suhu berada diantara 24 – 32 derajat Celcius dengan tingkat kelembapan di angka 65 – 90 persen.

Baca Juga: TNI AU Lanud Supadio Nonton Bareng Film 'Kadet 1947' Operasi Udara Pertama Indonesia

Gianyar langit cerah berawan disiang hari, diperkirakan berawan tebal pada malam hari dan diikuti dengan berawan pada dini hari dengan tekanan suhu berada diantara 24 – 31 derajat Celcius dengan tingkat kelembapan di angka 65 – 90 persen.

Mengwi hujan ringan diperkirakan akan turun disiang hingga malam hari yang diikuti dengan langit berawan pada dini hari dengan tekanan suhu berada diantara 24 – 32 derajat Celcius dengan tingkat kelembapan di angka 65 – 95 persen.

Negara hujan ringan diperkirakan akan turun disiang hingga malam hari yang diikuti dengan langit berawan pada dini hari dengan tekanan suhu berada diantara 23 – 30 derajat Celcius dengan tingkat kelembapan di angka 65 – 90 persen.

Baca Juga: Singapura Persilahkan Wisatawan Indonesia Datang Tanpa Karantina, Simak Syaratnya

Semarapura langit cerah berawan disiang hari, namun diperkirakan akan berawan tebal pada malam hari dan berawan pada dini hari dengan tekanan suhu berada diantara 24 – 32 derajat Celcius dengan tingkat kelembapan di angka 65 – 95 persen.

Singaraja hujan ringan diperkirakan akan turun disiang hingga malam hari yang diikuti dengan langit berawan pada dini hari dengan tekanan suhu berada diantara 24 – 32 derajat Celcius dengan tingkat kelembapan di angka 65 – 95 persen.

Tabanan langit cerah berawan disiang hari, hujan ringan diperkirakan turun dimalam hari yang diikuti dengan langit berawan pada dini hari dengan tekanan suhu berada diantara 24 – 32 derajat Celcius dengan tingkat kelembapan di angka 65 – 95 persen.***

Editor: Suci Annisa Caroline

Sumber: bmkg.go.id

Tags

Terkini

Terpopuler