Sudah Ditransfer BSU PTK Non PNS, Segera Login Info GTK, Bawa 4 Dokumen Ini Pasti Cair

- 23 November 2020, 07:23 WIB
Sudah Ditransfer BSU PTK Non PNS, Segera Login Info GTK, Bawa 4 Dokumen Ini Pasti Cair
Sudah Ditransfer BSU PTK Non PNS, Segera Login Info GTK, Bawa 4 Dokumen Ini Pasti Cair /Instagram @kemdikbud.Ri

Di semua sekolah dan perguruan tinggi baik negeri maupun swasta di lingkungan Kemendikbud.

Baca Juga: BLT Guru Honorer Resmi Cair, Segera Cek Rekening atau Login info.gtk.kemdikbud.go.id

Total anggaran BSU PTK non PNS Rp3.66 triliun dengan total sasaran 2.034.732 orang yang terdiri dari :

- 162.277 dosen pada PTN dan PTS

- 1.634.832. guru dan pendidik pada satuan pendidikan negeri dan swasta

- 237.623 tenaga perpustakaan, tenaga laboratorium dan tenaga administrasi.

Persyaratan bagi PTK untuk menerima subsidi Rp1,8 juta dari Kemendikbud :

- Warga Negara Indonesia (WNI)

- Berstatus bukan sebagai pegawai negeri sipil (PNS)

Baca Juga: SK BLT Guru Honorer Rp1,8 Juta PTK non PNS Tidak Muncul, Tenang Mungkin Anda lewatkan Hal ini

Halaman:

Editor: Dian Effendi

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x