6 Makanan Berisiko Sebabkan Penyakit Serius, Daging Merah, Kentang, Jagung

- 26 Agustus 2021, 11:20 WIB
Daging merah, salah satu makanan terburuk karena mengandung lemak jenuh.
Daging merah, salah satu makanan terburuk karena mengandung lemak jenuh. //Pixabay.com/gate74

Anda perlu mewaspadai sayuran yang sudah dikemas dalam bentuk kaleng. Biasanya sudah dicampuri dengan bahan kimia. Selain itu, nutrisi yang ada dalam kaleng juga menurun.

Sebaiknya membeli sayuran hijau dalam bentuk mentah dan mengolahnya sendiri di rumah.

3. Olahan minuman jus

Buah memang sangat bermanfaat bagi tubuh. Tahukah Anda jika buah dalam bentuk kemasan atau botol belum tentu menyehatkan.

Baca Juga: 7 Makanan Terburuk Penyebab Kanker, Hindari Kentang Goreng

Dalam deskripsi botol atau kaleng bisa saja dijelaskan bahwa memiliki kandungan yang menyehatkan.

Minuman tersebut biasanya sudah dicampur dengan bahan kimia dan pemanis buatan.

Alangkah baiknya Anda membuat jus sendiri di rumah. Selain murah, nutrisi juga tidak berkurang.

4. Sereal manis

Baca Juga: 7 Makanan Terburuk untuk Pencernaan, Hindari Gorengan

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x