Terlalu Banyak Minum Air Bisa Berbahaya Bagi Tubuh, Kalian Harus Tahu!

- 4 Agustus 2020, 08:45 WIB
ILUSTRASI kelebihan minum air putih.*
ILUSTRASI kelebihan minum air putih.* /Pixabay/

4. Otot-otot Terasa Lemah dan Cenderung Mudah Kram

Minum terlalu banyak air, membuat kadar elektrolit Anda turun dan keseimbangan itu terganggu.

Baca Juga: Berikut Adalah Strategi Mengelola Stres dengan Tepat

Kadar elektrolit yang rendah dapat menyebabkan sejumlah gejala yang tidak menyenangkan, termasuk kejang otot dan kram.

Anda dapat mencegah masalah otot dengan mengganti beberapa gelas air sehari dengan air kelapa, yang penuh dengan elektrolit dan 100 persen alami.

5. Merasa Lelah

Minum terlalu banyak air, akan membuat ginjal harus bekerja lebih keras lagi, menciptakan reaksi stres dari hormon Anda yang membuat tubuh stres dan lelah.

Baca Juga: Di Balik Sejuta Kebaikan Air, Berbahaya Jika Dikonsumsi Berlebihan, Cek Ulasan Berikut

Jika Anda terus-menerus minum air dan kesulitan untuk bangun dari tempat tidur, itu mungkin karena telah menambahkan stres yang tidak perlu pada ginjal.*** (Kannia Nur Haida Komara/Pikiran-rakyat.com)

Halaman:

Editor: Moh. Husen

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x