8 Makanan Terbaik Pencegah Kanker

- 21 Maret 2021, 17:00 WIB
Ilustrasi Buah Alpukat yang Dapat Mencegah Kanker
Ilustrasi Buah Alpukat yang Dapat Mencegah Kanker /ready made/Pexels

RINGTIMES BALI - Kanker merupakan salah satu penyakit mematikan di dunia. Terdapat beberapa hal yang dapat meningkatkan risiko kanker, salah satunya genetika.

Faktor genetika tentu tidak dapat dihindari karena bawaan sejak lahir. Sehingga untuk mengurangi risikonya, Anda dapat mulai mengonsumsi makanan yang dapat mencegah kanker.

Dilansir Ringtimes Bali dari thehealthy, terdapat beberapa makanan yang dapat menurunkan risiko kanker, diantaranya:

1. Brokoli

Penelitian menunjukkan bahwa brokoli mengandung senyawa sulforaphane yang dapat mencegah perkembangan sel kanker di tubuh.

Baca Juga: 6 Manfaat Kemangi, Salah Satunya Mencegah Kanker

Baca Juga: 6 Kebiasaan untuk Mencegah Kanker, Padamkan Lampu Saat Tidur

Hal ini disebabkan karena sulforaphane yang mampu mengurangi ekspresi RNA tanpa kode yang lama (lncRNA) dalam sel kanker prostat.

Di mana senyawa ini dapat mengganggu kemampuan sel kanker untuk membentuk koloni dan menyebar.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x