8 Manfaat Alpukat, Mencegah Kanker hingga Osteoporosis

- 17 Maret 2021, 18:15 WIB
Alpukat memiliki banyak manfaat, salah satunya mencegah kanker
Alpukat memiliki banyak manfaat, salah satunya mencegah kanker /Louis Hansel/Unsplash/

RINGTIMES BALI – Alpukat memiliki banyak manfaat kesehatan, mulai dari mencegah kanker hingga osteoporosis.

Buah alpukat memiliki tekstur daging buah yang lembut ketika matang, bisa dimakan secara langsung dan bisa dibuat jus atau smoothies.

Seperti buah-buahan lainnya, alpukat merupakan sumber vitamin dan mineral yang baik untuk tubuh.

Selain memiliki kandungan nutrisi yang beragam, alpukat juga memiliki manfaat kesehatan lainnya, termasuk mencegah penyakit kronis.

Baca Juga: 5 Buah Penurun Kadar Gula Darah, Salah Satunya Alpukat

Baca Juga: 6 Faktor Risiko Kanker Serviks, Wanita Wajib Tahu

Dilansir Ringtimesbali.com dari laman medicalnewstoday, alpukat memiliki kandungan nutrisi yang baik bagi kesehatan. Nutrisi yang terkandung di dalam alpukat antara lain vitamin C, E, K, dan B6.

Selain itu, terdapat juga kandungan riboflavin, niacin, magnesium, asam folat, dan kalium. Kandungan nutrisiyang beragam tersebut sangat bermanfaat untuk kesehatan.

Alpukat kaya akan lemak tak jenuh yang dapat memperlambat pemecahan karbohidrat. Sehingga dapat membantu menjaga kadar gula tetap stabil.

Baca Juga: 7 Makanan yang Tidak Boleh Dipanaskan Kembali, Berisiko Diare hingga Jantung

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: medicalnewstoday


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x