4 Tips Mempersiapkan Kehamilan agar Mendapat Anak yang Sehat dan Cerdas

- 5 Maret 2021, 21:45 WIB
4 Tips Mempersiapkan Kehamilan supaya Mendapat Anak yang Sehat dan Cerdas.
4 Tips Mempersiapkan Kehamilan supaya Mendapat Anak yang Sehat dan Cerdas. /Pixabay/ @kelin

RINGTIMES BALI – Kualitas anak ditentukan bagaimana perilaku orang tua selama masa kehamilan. Untuk mendapatkan anak yang sehat dan cerdas, ada beberapa persiapan kehamilan yang wajib dilakukan.

Memiliki anak yang sehat dan cerdas adalah dambaan semua orang tua. Namun, tak banyak pasangan suami istri yang benar-benar memiliki persiapan matang.

Mempersiapkan kehamilan harus dilakukan dengan sungguh-sungguh. Ketika suami istri dapat melakukannya, besar kemungkinannya untuk mendapatkan anak yang sehat dan cerdas.

Baca Juga: ShopeePay dan Kitabisa.com Berbagi Kebahagiaan di Bulan Kasih Sayang Melalui Gerobak Usaha

Dilansir Ringtimesbali.com dari channel YouTube DokterBoykeMania pada 5 Maret 2021, terdapat 4 hal yang harus diperhatikan atau dipersiapkan sebelum kehamilan.

1. Komitmen

Hidup adalah suatu pilihan. Begitu juga dengan hamil. Hamil adalah pilihan. Untuk menunjang pilihan tersebut, banyak yang harus dipersiapkan.

Bukan hanya persiapan secara finansisal. Namun juga persiapan secara emosional. Menjadi orang tua adalah hal yang berbeda dengan demjadi pasangan suami istri tanpa anak. Sehingga harus benar-benar mempersiapkan mental.

Baca Juga: Jenis Ikan Tuna yang Dapat Merusak Perkembangan Otak dan Sistem Saraf Bayi, Ibu Hamil Wajib Baca

Hamil harus berdasarkan kesepakatan bersama, jangan sampai salah satu dari suami atau istri sebenarnya tidak mengharapkan kehamilan tersebut. Karena komitmen tidak akan terbentuk jika salah satunya terpaksa.

Halaman:

Editor: I GA Putu Yuliani Dewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x