5 Masalah Kesehatan yang Dapat Mengakibatkan Mimpi Buruk

- 1 Februari 2021, 11:49 WIB
5 Masalah Kesehatan yang Dapat Mengakibatkan Mimpi Buruk.
5 Masalah Kesehatan yang Dapat Mengakibatkan Mimpi Buruk. /pexels/Ivan Oboleninov

Banyak orang menganggap bahwa penderita narkolepsi merupakan orang yang pemalas. Padahal, penderita narkolepsi dapat terisolasi dan mengalami frustrasi.

Idealnya, setiap orang akan mengalami empat tahapan tidur sebelum memasuki tahapan tidur dalam.

Baca Juga: Manfaat Minum Air Hangat di Pagi Hari Dapat Mengatasi 9 Masalah Kesehatan Ini

Berbeda halnya dengan penderita narkolepsi, empat tahapan tersebut akan terlewati dan dengan segera memasuki tidur dalam.

Oleh karenanya, tidak heran bahwa penderita narkolepsi dapat mengalami mimpi buruk dan mengalami ketindihan atau sleep paralysis.

Ketindihan tersebut bisa terjadi selama beberapa menit sehingga dapat membuat orang yang tidur tersebut merasa tidak tenang.

Baca Juga: 7 Masalah Kesehatan Ini Dapat Diatasi dengan Minum Jus Seledri

2. Gangguan mental

Gangguan mental seperti depresi dan gangguan kecemasan dapat menyebabkan seseorang mengalami mimpi buruk.

Post Traumatic Stress Disorder (PTSD) atau gangguan stres pasca trauma merupakan salah satu penyebabnya.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x