5 Manfaat Semangka untuk Kesehatan Tubuh, Mulai Jantung hingga Kanker

- 24 Januari 2021, 21:15 WIB
Ilustrasi semangka, dapatkan segudang manfaat yang dirasakan tubuh.
Ilustrasi semangka, dapatkan segudang manfaat yang dirasakan tubuh. /pexels.com/Any Lane

RINGTIMES BALI - Semangka adalah buah yang lezat dan menyegarkan. Selain itu, semangka juga baik untuk kesehatan.

Buah semangka rendah kalori namun tinggi vitamin C, vitamin A, dan banyak senyawa tanaman yang sehat di dalamnya.

Dilansir Ringtimesbali.com dari laman Healthline, berikut beberapa manfaat dari buah semangka.

Baca Juga: Berikut ini adalah Resep Membuat 'smoothie' Dari Kulit Semangka

1. Menghidrasi Tubuh

Mengonsumsi makanan yang memiliki kandungan air tinggi bisa menjaga tubuh untuk tetap terhidrasi. 

Salah satu makanan yang memiliki kandungan air tinggi adalah semangka. Buah semangka mengandung 92% air.

Selain itu, kandungan air yang tinggi menjadi salah satu alasan mengapa buah dan sayuran membantu merasa kenyang.

Baca Juga: Wow, Ternyata Semangka Dapat Cegah Penyakit Jantung

2. Mengandung Banyak Nutrisi

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x