10 Kebiasaan Berbahaya yang Harus Dihindari Sebelum Tidur

- 29 Desember 2020, 09:30 WIB
10 Kebiasaan Berbahaya yang Harus Dihindari Sebelum Tidur.
10 Kebiasaan Berbahaya yang Harus Dihindari Sebelum Tidur. /PEXELS/cottonbro

Dengan demikian, dianjurkan untuk tidak makan gorengan pada malam hari karena kaya akan kalori. Hal tersebut dapat meningkatkan risiko obesitas serta tidak baik bagi seseorang yang memiliki penyakit jantung.

Baca Juga: Menparekraf Siapkan Dana Rp9,7 Triliun untuk Wisata di Bali

10. Posisi salah

Apabila mengalami nyeri tubuh tanpa kondisi medis yang tidak spesifik, posisi tidur yang salah bisa menjadi penyebab utamanya.

Sebaiknya seseorang harus tidur menghadap ke kanan atau kiri dan memeriksa posisi tidur yang benar untuk menghindari nyeri tubuh dan penyakit lain ketika bangun.***

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x