12 Tips Pengobatan Rumah yang Efektif Meredakan Kaki Bengkak

- 12 Desember 2020, 10:33 WIB
12 tips pengobatan rumah yang efektif meredakan kaki bengkak. /Pexels/Valeria Boltneva
12 tips pengobatan rumah yang efektif meredakan kaki bengkak. /Pexels/Valeria Boltneva /

Minyak esensial grapefruit adalah obat rumahan lain yang dapat membantu mengurangi pembengkakan. Buah tersebut memiliki sifat antioksidan yang dapat membantu menurunkan pembengkakan dan nyeri di kaki.

 Baca Juga: Risiko Diabetes terhadap COVID-19, Lakukan Tips Ini untuk Mencegahnya

Di samping itu, juga mengandung sifat anti-inflamasi yang dapat membantu mengurangi pembengkakan di kaki selama kehamilan. Caranya yaitu dengan menambahkan beberapa tetes minyak esensial grapefruit ke dalam ember berisi air hangat dan rendam kaki.

6. Biji ketumbar

Biji ketumbar dianggap sebagai diuretik yang sangat baik yang dapat membantu membuang kelebihan cairan yang terkumpul di kaki. Tambahkan dua hingga tiga sendok teh biji ketumbar ke dalam secangkir air dan didihkan. Saring dan biarkan dingin. Minum airnya dua kali sehari.

7. Soda kue

Soda kue memiliki sifat anti-inflamasi yang dapat membantu mengurangi pembengkakan di kaki. Hal ini dapat membantu menyerap kelebihan air yang menumpuk di kaki dan dapat meningkatkan aliran darah di area tersebut.

 Baca Juga: Simak, Manfaat Telur Puyuh untuk Jantung dan Menunda Penuaan Dini

Cara pengaplikasiannya yaitu dengan mencampurkan dua sendok teh soda kue dengan sedikit air untuk membuatnya menjadi pasta kental. Oleskan pada kaki yang bengkak dan biarkan selama 10-15 menit. Kemudian, setelah selesai bilas kaki dengan air.

8. Kompres dengan es

Halaman:

Editor: Dian Effendi

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x