Bupati Siak Kunker ke Badung, Ini Tips Sekda Wayan Adi Arnawa Majukan Pariwisata

- 9 Januari 2024, 13:45 WIB
Bupati Siak Kunker ke Badung, Ini Tips Sekda Wayan Adi Arnawa Majukan Pariwisata
Bupati Siak Kunker ke Badung, Ini Tips Sekda Wayan Adi Arnawa Majukan Pariwisata /DIAN EFFENDI

“Contohnya kami tetap memegang teguh nilai dan spirit budaya lokal Bali dalam upaya pengembangan pariwisata,” tegasnya.  

Untuk mengembangkan dunia pariwisata, lanjutnya, membutuhkan suatu inovasi yang out of the box

Agar industri pariwisata sustainable, Pemkab Badung membuat sebuah konsep untuk diterapkan oleh masyarakat, pelaku industri wisata dan semua komponen yang ada didalamnya. 

Baca Juga: Perbedaan Teks Ekplanasi dan Deskripsi, Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 11 Terbaru

"Dan terbukti pariwisata telah memberikan dampak dimensional,” ucapnya. 

Dalam masa kepemimpinan Bupati Giri Prasta dan Wabup Ketut Suiasa, Badung memiliki empat pilar utama pengembangan pariwisata. 

Yakni mencakup pengelolaan destinasi pariwisata berkelanjutan (Sustainability Management), pemanfaatan ekonomi untuk masyarakat lokal (Social-Economy), pelestarian budaya bagi masyarakat (Culture), dan pelestarian lingkungan (Environment). 

Menurutnya, kinerja pembangunan pariwisata tidak hanya diukur berdasarkan kontribusi terhadap pertumbuhan ekonomi. 

Baca Juga: Mimpi Dikejar Hantu Jadi Parno, Ini 6 Arti Mimpi Menurut Primbon Jawa

“Tetapi juga diukur dari kontribusi terhadap peningkatan kesejahteraan, pengurangan pengangguran dan kemiskinan, pelestarian lingkungan, pengembangan budaya serta mempererat persatuan ditengah perbedaan dan heterogenitas masyarakat Badung,” tegasnya. 

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x