Kapal Pengangkut Sampah Laut Mobula 8 Mulai Beroperasi di Pelabuhan Tanjung Benoa Bali

- 22 Maret 2023, 12:30 WIB
Sejumlah wartawan dan tim dokumentasi mengambil gambar proses pemilahan sampah di atas kapal pengangkut sampah Mobula 8 milik SeaCleaners yang mulai beroperasi di perairan sekitar Pelabuhan Tanjung Benoa, Denpasar, Bali, Senin (20/3/2023).
Sejumlah wartawan dan tim dokumentasi mengambil gambar proses pemilahan sampah di atas kapal pengangkut sampah Mobula 8 milik SeaCleaners yang mulai beroperasi di perairan sekitar Pelabuhan Tanjung Benoa, Denpasar, Bali, Senin (20/3/2023). /ANTARA/Genta Tenri Mawangi

Baca Juga: Jadwal Sholat Bali dan Sekitarnya Hari Ini Rabu, 22 Maret 2023

Sementara itu, Manager Komunikasi Internasional SeaCleaners Elise d’Epenoux menyampaikan bahwa pihaknya sangat senang melakukan kolaborasi dengan Indonesia. Pihaknya juga bersedia membantu dan  mendukung Indonesia dalam rencana pembuatan beberapa kapal Mobula 8.

Terkait rencana pembuatan kapal Mobula 8 ini juga dibenarkan oleh Basilio. Ia mengatakan bahwa memang benar bahwa Pak Luhut telah meminta untuk adanya transfer teknologi, jika ada perusahaan yang ingin merakitnya.***

Halaman:

Editor: Mahatmanta

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x