SPORTEL Rendezvous 2023 Buktikan Indonesia Menarik bagi Olahraga Dunia

- 23 Februari 2023, 18:02 WIB
Sandiaga Uno memuji penyelenggaraan acara SPORTEL Rendezvous di Bali.
Sandiaga Uno memuji penyelenggaraan acara SPORTEL Rendezvous di Bali. /Twitter/@noped

Jerman dan Korea Selatan, USA, India, UK, Brazil, Italy, Monaco, Ireland, Oatar, Sweden and Israel, yang berkumpul di Bali untuk berjejaring dan menjajaki peluang kerjasama di bidang penyiaran olahraga. 

Beberapa perusahaan olahraga dan penyiaran dunia hadir antara lain Spanish Basketball League (ACB), Asia-Pacific Broadcasting Union, Asian Football Confederation, Athletic Sports Group, Bundesliga International GMBH, China Sports Media, Dorna Sports, dan Eurovision Services SA.

FIBA, FIFA, Formula E, Infront Moto Racing, Getty Images, FOX Sports, International Boxing Association, Japan Professional Football League, Laliga, Monaco Esports Federation, NBA Asia, One Asia Inc, Premier League, FA Group, World Beach Games, dan WSC Sports. 

Baca Juga: Kunjungan Miss Universe Jadi Momentum Promosi Bali ke Dunia Internasional

Sementara itu, beberapa perusahaan penyiaran dan produksi konten, klub sepak bola Liga 1 seperti Bali United FC, Indonesian Basketball League (IBL), Mahaka Sports Group, Telkom Indonesia dan ITDC Indonesia turut berpartisipasi. 

Peter percaya bahwa kehadiran ratusan pelaku industri olahraga mancanegara dapat memberikan sinyal yang positif untuk pengembangan industri dan pariwisata berbasis olahraga di Indonesia. 

Hal ini dapat menghasilkan dampak ekonomi positif karena meningkatkan kunjungan wisatawan dan investasi di sektor olahraga.

Selain itu, dengan adanya kehadiran para pelaku industri olahraga mancanegara, dapat membawa pengetahuan, pengalaman, dan teknologi terbaru dalam industri olahraga Indonesia. 

"Kami tentunya senang juga di sini ada representasi dari FIFA, dari Spanish League, Italian League, Bundesliga juga datang ke sini, mungkin ini pertanda baik," katanya.

 Baca Juga: Disperindag Denpasar Gelar Pasar Murah untuk Kendalikan Harga Bahan Pokok

Halaman:

Editor: Jero Kadek Wahyu Baratha


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x