Update Data Penanggulangan Covid 19 Bali 27 November 2021, Semakin Terkendali

28 November 2021, 13:26 WIB
Data terkait penanggulangan Covid 19 di Bali 27 November 2021. /Instagram.com/pemprov_bali

RINGTIMES BALI – Update Data terkait Penanggulangan Covid 19 di Bali merupakan prioritas utama bagi Pemerintah Provinsi (Pemprov) Bali untuk memberikan keamanan dan kepercayaan diri warga Bali.

Dengan mengetahui update data penanggulangan Covid 19 diharapkan warga Bali akan ikut aktif mengawasi dan menjaga Bali dari tersebarnya Covid 19.

Apalagi saat ini Bali mulai berangsur-angsur normal dalam banyak sektor.

Baca Juga: Gubernur Bali Terus Upayakan Terobosan untuk UMKM di Bali

Dilansir dari akun Instagram @pemprov_bali pada 18 November 2021, berikut update data penanggulangan covid 19 di Bali pada 27 November 2021.

Pertambahan kasus pada 27 November 2021 adalah sebagai berikut:

Terkonfirmasi 9 orang, sembuh 11 orang dan 2 pasien meninggal dunia.

Rincian data kasus aktif dan tempat perawatan.

Baca Juga: Update Cuaca Bali dan Sekitarnya 28 November 2021, Langit Berawan Mendominasi Sejumlah Provinsi 

Kasus aktif 164 orang

RS rujukan 58/ 35.37 persen

Isolasi terpusat 97/ 59,15 persen

Isolasi mandiri 9/ 5,48 persen

 Baca Juga: Pariwisata Terpuruk akibat Covid-19, Wagub Cok Ace Sebut Sektor Agraris Kunci Penyelamat Ekonomi Bali

Rincian tempat isolasi terpusat

Kapasitas 883 bed

Terisi 97 bed (10,99%)

Tersisa 786 bed (89,01)

Terdapat 175 lokasi isolasi terpusat yang tersebar di seluruh kabupaten/kota di Provinsi Bali.

Demikianlah update penanggulangan covid 19 di Bali pada 27 November 2021. Semoga informasi ini bisa membuat masyarakat lebih tenang dalam menghadapi pandemi Covid 19.***

 

Editor: Rani Purbaya

Tags

Terkini

Terpopuler