Berikut Masalah Kesehatan yang Muncul Akibat Konsumsi Gula Berlebih

- 6 Mei 2023, 21:45 WIB
Gula Sebabkan Diabetes
Gula Sebabkan Diabetes /pixabay/

Baca Juga: PAPDI Sebut Obesitas Bisa Jadi Pemicu Kanker

Asupan gula yang benar yakni tidak boleh lebih dari lima persen, dari total keseluruhan kalori yang dibutuhkan seseorang.

Jadi misalnya, orang dengan kebutuhan kalori harian sebesar 2.000 kalori, maka hanya boleh konsumsi gula sebesar 100 kalori. Ini karena lima persen dari 2.000 adalah 100.

Selanjut, dijelaskan Inge, kalori dari gula tersebut kalau dibagi empat jadi 25 gram. Sehingga, untuk orang dengan asupan kalori 2.000 per hari, konsumsi gula yang dianjurkan sekitar 2,5 sdm per hari.

Adapun gula yang patut dihindari menurut Inge, yakni yang terkandung dalam minuman soda atau minuman manis lainnya seperti boba.***

Baca Juga: Orangtua Wajib Simak, Ini Tandanya Jika Anak Terkena Diabetes

Halaman:

Editor: Dian Effendi

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah