5 Manfaat Oncom Bagi Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Sumber Energi

- 26 Agustus 2021, 16:10 WIB
5 Manfaat Oncom Bagi Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Sumber Energi
5 Manfaat Oncom Bagi Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Sumber Energi //Instagram/@infobandungkuliner/

Enzim ini bernama Aplha Galaktosidase yang mengurangi Stahkhiosa serta Rafinosa menjadi level rendah. Proses produksi inilah yang membuat oncom dapat mengatasi perut kembung.

2. Kesehatan tulang

Tidak hanya mengatasi perut kembung, oncom juga baik bagi kesehatan tulang. Pada 100 gr oncom mengandung fosfor sebesar 115 mg dan kalsium sebesar 96 mg.

Kandungan gizi pada fosfor dan kalsium inilah yang membuat oncom dikategorikan sebagai makanan yang bermanfaat untuk kesehatan tulang.

Baca Juga: 6 Tips Menurunkan Berat Badan dan Menjaga Kesehatan, Pilih Olahraga Favorit

3. Melancarkan peredaran darah

Karena dinilai kurang higienis dan bentuk serta warnanya tidak menarik membuat oncom makanan yang tidak banyak memiliki penggemar.

Akan tetapi, makanan satu ini baik bagi kesehatan tubuh salah satunya yaitu melancarkan peredaran darah.

Karena oncom mengandung retinol dan asam retinoat yang bekerja untuk melancarkan peredaran darah pada tubuh.

Baca Juga: 5 Manfaat Bekas Air Beras untuk Kesehatan dan Kecantikan

Halaman:

Editor: I GA Putu Yuliani Dewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x