5 Manfaat Tidur Siang, Meningkatkan Daya Ingat Otak Hingga Atasi Insomnia

- 24 Agustus 2021, 13:00 WIB
ilustrasi foto orang tidur siang
ilustrasi foto orang tidur siang /Andrea Piacquadio/pexels

Sebab semakin meningkatnya umur, mereka akan lebih cenderung melupakan memori di masa lampau dan menurunnya daya ingatnya. 

Tidak hanya lansia, tidur siang sama pentingnya untuk anak-anak hingga remaja agar mudah mengingat semua aktivitas yang telah dipelajari bahkan dipahami selanjtutnya.

2. Meningkatkan kewaspadaan

Ada kalanya kelopak mata sulit terbuka terutama setelah makan siang dan akan mengalami ngantuk berat. 

Baca Juga: dr Zaidul Akbar Sarankan Minuman Herbal Dikonsumsi Tiap Hari, Otak Jantung Sehat dan Cegah Kanker

Maka dari itu luangkan waktu untuk rebahan dan tidur siang agar bisa melakukan aktivitas dengan semua. 

Ternyata manfaat tidur siang untuk kesehatan bisa meningkatkan kewaspadaan sebab tubuh kembali fit dan bugar dan organ-organ dalam tubuh bisa berkerja kembali.

3. Meningkatkan mood

Manfaat setelah bangun tidur siang untuk kesehatan yakni bisa mengembalikan mood atau selera seseorang. 

Baca Juga: 9 Kebiasaan Sepele yang Bisa Merusak Otak, Sebabkan Sakit Kepala Hingga Kematian

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah