5 Kebiasaan Penyebab Ginjal Rusak, Suka Mengonsumsi Obat Pereda Nyeri

- 16 Agustus 2021, 15:55 WIB
Suka mengonsumsi obat pereda nyeri, salah satu penyebab ginjal rusak.
Suka mengonsumsi obat pereda nyeri, salah satu penyebab ginjal rusak. /PublicDomainPictures/pixabay/

RINGTIMES BALI – Penyakit ginjal bisa ditimbulkan oleh gaya hidup yang kita lakukan.

Beberapa kebiasaan buruk bisa menjadi penyebab ginjal rusak tanpa kita sadari.

Sebelum terlambat, mengetahui penybeab-penyebab ginjal rusak sejak dini diperlukan untuk menghindari penyakit ginjal.

Baca Juga: 7 Tanda Penyakit Ginjal, Sering Buang Air Kecil hingga Urin Keruh

Dilansir dari laman The Healthy, berikut beberapa kebiasaan buruk penyebab ginjal rusak.

1. Kurang minum air putih

Jika tidak minum, tubuh yang mengalami dehidrasi akan lebih sulit menjaga tekanan darah, sedangkan ginjal sangat sensitif terhadap aliran darah.

Tidak perlu menunggu dehidrasi untuk banyak minum, tetapi pastikan Anda minum cukup air setiap harinya.

Baca Juga: 9 Kebiasaan Buruk Perusak Ginjal, Menahan Kencing Hingga Kurang Minum Air

Empat hingga enam gelas air sehari, mungkin dapat membuat ginjal baik-baik saja. Namun mengonsumsi delapan gelas air perhari juga sama baiknya bagi ginjal Anda.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x