7 Tanaman Obat Asam Urat Ini Bisa Ditanam d Halaman Rumah, Salah Satunya Jahe Merah

- 28 Oktober 2020, 14:58 WIB
7 Tanaman Obat Asam Urat Ini Bisa Ditanam d Halaman Rumah, Salah Satunya Jahe Merah
7 Tanaman Obat Asam Urat Ini Bisa Ditanam d Halaman Rumah, Salah Satunya Jahe Merah /Dezalb/Pixabay

3. Jahe Merah

Dunia pengobatan tradisional Indonesia telah lama mengenal jahe merah sebagai salah satu ramuan mujarab untuk mengatasi berbagai penyakit.

 Baca Juga: Cara Alami Menurunkan Asam Urat yang Dianjurkan Dokter, Salah Satunya Minum Kopi! Patut Dicoba

Jahe merah juga dikenal sangat efektif untuk mengobati penyakit asam urat dan bahkan tak menimbulkan efek samping apapun.

Oleh karena itu, jahe merah bisa dikonsumsi setiap hari sebagai penambah stamina dan penguat tubuh dari berbagai serangan penyakit.

Salah satu cara termudah mengonsumsi jahe merah adalah dengan cara meminum air rebusannya.

 Baca Juga: Peringati Sumpah Pemuda, Demonstran Omnibus Law UU Cipta Kerja Ikrarkan 'Sumpah Buruh'

4. Daun Sirih Cina

Daun sirih cina kaya akan oksalat, tanin, alkaloid, lemak, serta minyak atsiri yang sangat bermanfaat untuk mengobati bermacam-macam penyakit.

Bagian yang paling sering diolah karena dipercaya paling bermanfaat untuk penyembuhan adalah bagian daun dan juga batangnya.

Halaman:

Editor: I GA Putu Yuliani Dewi

Sumber: 99.co


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x