Konsumsi Mangga Mentah Ternyata Baik untuk Kesehatan, yang Sedang Diet Cocok Lho

- 11 Agustus 2020, 08:00 WIB
ILUSTRASI buah mangga yang memiliki banyak manfaat.*
ILUSTRASI buah mangga yang memiliki banyak manfaat.* /Pixabay/

6. Menurunkan berat badan

Mangga mentah adalah salah satu buah terbaik untuk dimakan ketika Anda ingin kehilangan kalori . Buah mentah membantu meningkatkan metabolisme sehingga membantu Anda membakar lebih banyak kalori, dan juga lebih rendah kalori dan mengandung lebih sedikit gula.

7. Meningkatkan energi

Baca Juga: Dengan Bahan Alami Bisa Atasi Masalah Kulit Wajah, Simak Informasi Berikut

Para ahli menyatakan bahwa mangga mentah harus dikonsumsi setelah makan siang untuk membantu menghilangkan rasa kantuk di sore hari. Sebab makan mangga mentah memberi tubuh Anda dorongan energi.

8. Meningkatkan kesehatan jantung

Mangga mentah mengandung niacin yang juga dikenal sebagai vitamin B3, ini berfungsi membantu meningkatkan kesehatan jantung. Niasin meningkatkan kadar kolesterol darah dan dengan demikian mengurangi risiko penyakit seperti penyakit jantung, stroke, dan serangan jantung.***

Halaman:

Editor: Dian Effendi

Sumber: Antaranews.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x