5 Hal Berbahaya ini Akan Timbul Apabila Sering Tidur Setelah Makan

- 3 Agustus 2020, 08:00 WIB
Ilustrasi tidur
Ilustrasi tidur /Andrea Piaquadio/Pexels/

Lalu apa saja sih bahayanya jika kita tidur tepat setelah makan?

Baca Juga: Tiba-tiba Sakit Pinggang? Simak Cara Mengatasinya

1. Obesitas

Ketika kita makan, nutrisi yang kita serap seharusnya menjadi energi. Namun, ketika kita tidur tepat setelah makan, nutrisi yang kita dapatkan tersebut ditimbun menjadi lemak. Ini terjadi karena saat kita tertidur kita akan menyimpan energi kita untuk beristirahat.

Lemak tersebut yang membuat berat badan kita meningkat. Jika kita terus melakukan kesalahan ini maka semakin lama akan menyebabkan obesitas.

Baca Juga: Bisa Jadi Pertanda Buruk Apabila Mimpi Bertemu Hewan, Salah Satunya Mimpi Bertemu Anjing Galak

2. Stroke

Setelah makan dalam tubuh kita akan terjadi perubahan kadar gula darah, kadar koleterol, dan tekanan darah. Ketiganya adalah dampak meningkatnya risiko stroke. Jika kita tertidur setelah makan maka ketiga hal tersebut akan mengikat dalam tubuh kita karena tubuh kita sedang beristirahat.

Selain itu tidur setelah makan akan menyebabkan sleep apnea atau sumbatan napas saat tidur. Ini juga salah satu faktor risiko terhadap stroke.

Baca Juga: Berikut 8 Makanan yang Dapat Membantu Mengurangi Risiko Terkena Stroke

Halaman:

Editor: Moh. Husen

Sumber: PRFM News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x