Gejala Diabetes pada Usia Produktif dan Lansia

- 20 Maret 2021, 17:00 WIB
Ilustrasi lansia dengan risiko diabetes.
Ilustrasi lansia dengan risiko diabetes. /PIXABAY/

Sehingga, untuk menghindari gejala diabetes di usia lanjut ini, para manula sangat disarankan untuk mengontrol gula darahnya secara rutin agar tetap normal.

Membiasakan gaya hidup sehat, serta pola makan yang sehat dapat membantu para manula terhindar dari penyakit diabetes.

Untuk pencegahan diabetes di usia lanjut, sebaiknya mengonsultasikan hal tersebut kepada dokter agar mendapatkan arahan, serta penanganan yang tepat mengenai gaya hidup sehat yang harus dijalani.

Apabila memiliki orang tua atau kaum manula di rumah, sebaiknya usahakan tetap memperhatikan kesehatannya dengan rutin mengajaknya ke dokter untuk melakukan check up agar terhindar dari penyakit kronis diabetes.***

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Everday Health


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah