5 Minuman Berbahaya untuk Penderita Asam Lambung

- 18 Maret 2021, 16:50 WIB
Ilustrasi minuman yang membahayakan untuk lambung
Ilustrasi minuman yang membahayakan untuk lambung /Pixabay

Jahe dapat dijadikan teh dengan mengupas kulitnya dan dipotong kecil-kecil. Ketika membuat teh jahe dapat menambahkan madu sebagai rasa manis.

Setelah itu, jahe juga bisa bisa dikonsumsi dengan cara yanga sangat sederhana, yaitu diseduh dengan air panas.

2. Minuman yang harus dihindari

Selain minuman yang dapat dikonsumsi, ada beberapa minuman yang harus dihindari oleh penderita asam lambung agar tidak semakin parah.

Minuman berikut ini dapat memicu meningkatnya asam lambung. Berikut beberapa minuman yang harus dihindari oleh penderita asam lambung:

Jus Jeruk

Buah jeruk memiliki cita rasa yang sangat asam. Sehingga dapat memperburuk gejala asam lambung.

Sebagaimana buah jeruk murni, jus jeruk juga memiliki efek samping yang sama bagi penderita asam lambung.

Cokelat

Cokelat mengandung kafein dan kakao yang dapat memperburuk gejala asam lambung. Tentunya minuman berbahan cokelat juga harus dihindari oleh penderita asam lambung.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: medicalnewstoday


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x