3 Penyebab Paru-paru Basah yang Jarang Diketahui

- 16 Maret 2021, 09:41 WIB
Ilustrasi penyebab Paru-paru basah yang jarang diketahui.
Ilustrasi penyebab Paru-paru basah yang jarang diketahui. /PEXELS/Anna Shvets

Baca Juga: 5 Cara Efektif Membersihkan Paru-paru Bagi Perokok Berat , Salah Satunya Makan Bawang Putih

Terdapat beberapa jamur yang dapat menyebabkan pneumonia antara lain:

  • Pneumocystis jirovecii
  • Spesies Cryptococcus
  • Spesies histoplasmosis

Menurut penelitian, ada sekitar 0,56 juta penderita pneumonia pneumokokus yang parah (akibat bakteri Streptococcus) di India pada tahun 2010, seperti yang dilansir dari laman Boldsky.

Selain itu, 0,35 juta anak di bawah usia 5 (lima) tahun meninggal akibat penyakit paru-paru basah.

Jumlah kasus pneumonia (paru-paru basah) tertinggi dilaporkan dari negara bagian Bihar, Uttar Pradesh, dan Madhya Pradesh.

Secara bersamaan, terdapat 5 (lima) negara teratas yang terkena infeksi paru-paru (pneumonia) adalah India, China, Bangladesh, Pakistan, dan Indonesia.***

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Boldsky Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah