4 Kebiasaan Buruk Merusak Ginjal, Jangan Minum Obat Pereda Nyeri

- 22 Januari 2021, 20:30 WIB
Ada empat kebiasaan buruk yang dapat merusak ginjal seperti minum obat pereda nyeri.
Ada empat kebiasaan buruk yang dapat merusak ginjal seperti minum obat pereda nyeri. /Pixabay/mohamed_hassan

Obat anti-inflamasi yang meliputi ibuprofen dan aspirin, mengurangi aliran darah ke ginjal. Ini dapat menyebabkan jaringan parut karena secara langsung beracun bagi organ.

Mengonsumsi golongan obat NSAID terlalu sering dapat meningkatkan risiko masalah ginjal.

Jika Anda sudah mengalami kerusakan ginjal, direkomendasikan untuk tidak mengonsumsi sama sekali obat NSAID.

***

Halaman:

Editor: Putu Diah Anggaraeni

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x