Punya Sifat Anti-Kanker, Daun Pepaya Bermanfaat Bagi Jantung dan Hati

- 16 Desember 2020, 22:05 WIB
Punya Sifat Anti-Kanker, Daun Pepaya Bermanfaat Bagi Jantung dan Hati.
Punya Sifat Anti-Kanker, Daun Pepaya Bermanfaat Bagi Jantung dan Hati. /

Kandungan polifenol di banyak tanaman telah menunjukkan hasil positif dalam mengurangi penyakit kardiovaskular. Menurut penelitian, daun pepaya memiliki sifat kardioprotektif yang membantu mengurangi stres oksidatif yang diinduksi pada jantung karena adanya senyawa fenolik.

Baca Juga: Kombinasi Makanan Ini Tidak Baik Dikonsumsi Bersamaan, Pisang dan Jambu Salah Satunya

Obati sakit maag

Daun pepaya digunakan sebagai obat alami dalam banyak masalah pencernaan seperti mulas, kembung, sembelit, dan sindrom iritasi usus besar.

Dalam penelitian, ditemukan bahwa pemberian daun pepaya pada pasien gangguan pencernaan kronis dapat mengatasi masalah tersebut dalam waktu singkat.

Merangsang pertumbuhan rambut

Daun pepaya penuh dengan antioksidan seperti beta-karoten, enzim seperti papain, dan vitamin seperti A dan C. Senyawa ini membantu mengatasi kondisi rambut seperti ketombe dan kebotakan serta menambah volume pada rambut dan memberikan kilau alami.

Baca Juga: Kedelai Baik untuk Tulang, Jantung hingga Cegah Kanker, Simak Manfaat Lainnya

Sifat anti kanker

Menurut beberapa penelitian, ekstrak daun pepaya memiliki khasiat anti proliferatif yang menghambat pertumbuhan sel kanker prostat pada pria.

Halaman:

Editor: Dian Effendi

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x