Nekat Naik Perahu Nelayan Menuju Bali, Perantau Banyuwangi Ditangkap

- 4 Juni 2020, 13:41 WIB
ILUSTRASI-Petugas Satpolair Polresta Banyuwangi bersama nelayan.*/
ILUSTRASI-Petugas Satpolair Polresta Banyuwangi bersama nelayan.*/ /Pikiran-Rakyat.com

RINGTIMES BALI - Berbagai cara dan upaya dilakukan para perantau yang enggan mencari surat keterangan rapid test agar bisa masuk Bali, termasuk dengan menyewa perahu melalui pelabuhan nelayan. 

Seperti yang dilakukan empat orang warga asal Blingbingsari Banyuwangi dan satu orang warga Pengambengan, Negara. 

Dari Banyuwangi mereka menuju Bali melalui jalur tikus dengan naik perahu milik nelayan. 

Baca Juga: Demi Tiongkok Luhut Binsar Minta Petani Hentikan Tanam Sayur?, Simak Faktanya

Mereka berlabuh di pesisir pantai Pengambengan, Kecamatan Negara, Jembrana. 

Bahkan satu orang warga Pengambengan membawa serta sepeda motornya di atas perahu. 

Sayangnya, begitu mereka turun dari perahu di pesisir Pengambengan, Negara, diketahui oleh Babinkamtibmas setempat. 

Baca Juga: Menko PMK Perkirakan Sekolah Dibuka Pada Awal Tahun 2021 ?, Cek Fakta

Bersama aparat desa setempat, Babinkamtibmas kemudian memeriksa mereka. 

Empat orang setelah dicek KTP nya berasal dari Blimbingsari, Banyuwangi dan satu orang dari Pengambengan, Negara. 

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x