Abu Vulkanik Gunung Raung Sampai ke Bali, Citilink Batalkan Penerbangan ke Banyuwangi

- 9 Februari 2021, 14:30 WIB
Bandara Banyuwangi terpaksa tutup sementara akibat semburan abu vulkanik Gunung Raung makin meluas.
Bandara Banyuwangi terpaksa tutup sementara akibat semburan abu vulkanik Gunung Raung makin meluas. /Foto/Ist/Portal Surabaya
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by INFORMASI JEMBRANA dan BALI (@infojembrana)

Dikutip dari laman PVMBG, dilaporkan tingkat aktivitas Gunung Raung naik dari level normal I ke level II (waspada) sejak 21 Januari 2021 lalu.

Gunung api ini merupakan salah satu gunung api aktif tipe strato dengan tinggi puncaknya 3332 meter di atas permukaan laut.

 Baca Juga: Aktivitas Gunung Merapi Meningkat, Kepala BPPTKG: Masuk Fase Erupsi Efusif

Pada Juli hingga Oktober 2020 terjadi rangkaian erupsi, menghasilkan material batuan berukuran abu yang sebarannya terbatas di sekitar kawah puncak.***

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x