Dosen UII Dikabarkan Hilang di Turki Setelah Pulang dari Norwegia

- 20 Februari 2023, 15:01 WIB
Dosen UII Ahmad Munasir Ravie Pratama dikabarkan hilang di Turki, setelah acara di Oslo.
Dosen UII Ahmad Munasir Ravie Pratama dikabarkan hilang di Turki, setelah acara di Oslo. /Ringtimes Bali/Abdul Munim/FTI UII / images

Baca Juga: Breaking News: Kapolda Jambi Alami Kecelakaan Helikopter dalam Rangka Kunjungan Kerja

Kehilangan ini tidak ada yang bisa memprediksi. Mengingat kesehatan Ahmad Munasir selama di Oslo, baik-baik saja. Tidak ada keluhan apapun. Dan tidak ada firasat yang meragukan kondisi Ahmad Munasir.

Lost Contact ini tidak diprediksi sebelumnya oleh banyak pihak. Keluarga Ahmad Munasir merasakan keheranan dan kebingungan melihat kehampaan ini.

Mengingat jawaban dan tata cara komunikasi Ahmad Munasir terdengar meyakinkan. Tidak terdengar kata-kata atau irama tempo ketakutan menghadapi situasi. Semua terdengar lancar dan cenderung aman.

Pihak keluarga menunggu di Bandara Soekarno-Hatta seperti jadwal Ahmad Munasir yang dikabarkan jauh sebelumnya. Akan tetapi, Ahmad Munasir tak tampak hingga semua pesawat kosong. Pihak Angkasa Pura bahkan mengkonfirmasi tak ada nama Ahmad Munasir.

Indikasi bahwa Ahmad Munasir hilang saat di Turki muncul karena terdapat jejak aktivitas daring di negara tersebut. Jejak itu terlihat pada 13 Februari 2023 sekitar pukul 03.00 WIB dan 08.00 WIB. 

Baca Juga: Presiden Kunjungi Pasar Wonokromo dalam Kunjungan Kerja ke Surabaya

"Setelahnya tidak ada jejak dari telepon genggamnya yang dapat dilacak,” kata Wahid, dikutip dari Antara, Senin, 20 Februari 2023.

Pihak keluarga masih cemas menunggu kabar dari KBRI Turki, serta pihak kepolisian mengenai kondisi terakhir Ahmad Munasir.

Dikabarkan, pihak polisi akan bekerjasama dengan Interpol, untuk memperluas daya jangkau pencarian Ahmad Munasir. Baik di Turki, maupun di Arab Saudi. Norwegia pun dimungkinkan untuk crosscheck ulang.

Halaman:

Editor: Jero Kadek Wahyu Baratha


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah