Sejumlah Pohon hingga Tiang Listrik Tumbang Terjadi Siang Ini, Menimpa Mobil Alami Kerusakan

- 7 Februari 2022, 20:11 WIB
Sejumlah pohon hingga tiang listrik tumbang terjadi siang ini, menimpa mobil alami kerusakan.
Sejumlah pohon hingga tiang listrik tumbang terjadi siang ini, menimpa mobil alami kerusakan. /Tangkapan layar Instagram.com/@info.kapal

RINGTIMES BALI – Telah terjadi tiang dan pohon tumbang di beberapa daerah di Bali, 7 Februari 2022 akibat hujan deras dan angin kencang.

Beberapa pohon tumbang telah menimpa garasi mobil milik warga dan menutup badan jalan hingga mengakibatkan macet disebabkan oleh angin kencang.

Selain itu di tempat lain terdapat tiang listrik tumbang yang menimpa sebuah mobil, hingga terjadi kerusakan pada kendaraan yang terpakir akibat angin kencang.

Baca Juga: Angin Puting Beliung Jadi Tontonan di Tengah Sawah Desa Luwus Bali, Hanya Warga Indonesia yang Seperti Ini

Sejumlah pohon tumbang terjadi di beberapa daerah di Bali, berikut daftar yang disampaikan dari akun media sosial Instagram:

Sebuah garasi mobil tertimpa pohon tumbang akibat angin kencang di sebelah timur Pasar Tegeh Banjar Cempaka Kapal Mengwi.

Akibatnya garasi mobil roboh dan menimpa dua unit kendaraan yang sedang terpakir didalamnya.

Baca Juga: Kunci Jawaban Uji Kompetensi Bab 4 IPA Kelas 7 SMP Semester 2 Halaman 81, 82 Nomor 1-5 Terbaru

Sejumlah pohon hingga tiang listrik tumbang terjadi siang ini, menimpa mobil alami kerusakan.
Sejumlah pohon hingga tiang listrik tumbang terjadi siang ini, menimpa mobil alami kerusakan. Tangkapan layar Instagram.com/@infobadung

Selain itu kejadian tersebut juga terjadi di Jalan Raya Bringkit yang menutup badan jalan hingga mengakibatkan kemacetan.

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x