Bandara I Gusti Ngurah Rai Alami Peningkatan Penumpang, Akhir Tahun Jadi Peluang

- 2 Desember 2021, 16:04 WIB
Bandara I Gusti Ngurah Rai alami peningkatan penumpang sepanjang November 2021
Bandara I Gusti Ngurah Rai alami peningkatan penumpang sepanjang November 2021 /Angkasa Pura II

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Bali 2 Desember 2021, Cerah Berawan hingga Hujan Ringan

Semuanya juga di rangkum dalam tiga rute asal-tujuan terbanyak Jakarta 316,774 penumpang, Surabaya 72.614 penumpang dan Ujung Pandang 38.188 penumpang. 

Hal ini tentunya menjadi angin segar bagi Angkasa Pura dan Provinsi Bali. 

Seperti yang diketahui, pasca pandemi Covid 19 wisatawan domestik maupun internasional yang datang ke Bali mengalami penurunan drastis. 

Kini di penghujung tahun 2021 Bandara I Gusti Ngurah Rai membawa kabar kenaikan jumlah penumpang yang berangsur membaik 3 bulan terakhir menjadi semangat optimisme baru bagi bangkitnya Bali di era ini. 

Baca Juga: Keluarga Besar Lanud I Gusti Ngurah Rai Nobar Film Kadet, Komandan: Sangat Heroik

Dalam satu tahun terakhir, bulan November menjadi puncak tertinggi kenaikan penumpang yang ditotalkan selama setahun sebanyak 555.628 penumpang dan 4.369 pergerakan pesawat. 

Kendati demikian, untuk antisipasi membludaknya kedatangan di akhir tahun, Bandara I Gusti Ngurah Rai dalam hal ini pihak Angkasa Pura tetap ketat dalam hal protokol kesehatan. 

Penyebaran virus varian baru Omicron menjadi pr penting bagi pihak Bandara I Gusti Ngurah Rai yang sedang alami peningkatan penumpang meskipun kasus Covid 19 di Bali menurun. 

 

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah