Update 17 Negara Terinfeksi Virus Omicron per 30 November 2021

- 30 November 2021, 13:48 WIB
Ilustrasi virus Covid-19 varian baru B.1.1.529 yang dinamai Omicron.
Ilustrasi virus Covid-19 varian baru B.1.1.529 yang dinamai Omicron. /Pixabay/Crissa

Bahkan ketua penelitian di Wina, Elling mengatakan perkiraan strain B.1.1.529 ini kemungkinan 500 persen lebih menular dari virus Delta.

Baca Juga: WHO Ungkap Varian Baru Covid-19, Omicron Dinilai Paling Mengkhawatirkan Sebab Cepat Bermutasi

Beberapa Negara yang memberlakukan larangan perjalanan yaitu Amerika Serikat, Kanada, Arab Saudi, dan Thailand.

Negara-negara tersebut telah mengeluarkan larangan perjalanan dari Afrika Selatan dan negara-negara tetangga Namibia, Zimbabwe, Botswana, Lesotho, Eswatini, Seychelles, Malawi, dan Mozambik.

Sementar Inggris telah melarang dari Afrika Selatan, Namibia, Zimbabwe, Botswana, Lesotho, dan Eswatini, kecuali jika mereka adalah warga negara/penduduk Inggris atau Irlandia.

Adapun lainnya seperti negara Sri Lanka, Jepang, Iran, Maroko, dan Brasil adalah negara-negara lain yang mengeluarkan larangan perjalanan dari negara-negara Afrika selatan.***

 

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah