Bali Darurat Oksigen Pasien Covid-19

- 19 Juli 2021, 14:37 WIB
Jumlah angka pasien Covid-19 di pulau Bali terus melonjak hal ini tidak sebanding dengan ketersediaan tabung oksigen.
Jumlah angka pasien Covid-19 di pulau Bali terus melonjak hal ini tidak sebanding dengan ketersediaan tabung oksigen. /Pixabay

“Dengan semakin banyaknya masyarakat yang terpapar Covid-19, mengakibatkan berkurangnya ketersediaan pasokan oksigen. Oleh sebab itu, saya menghimbau semua Rumah Sakit lebih berhati-hati memanfaatkan fasilitas oksigen. Gunakan seperlunya saja,” kata Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Bali dr. Ketut Suarjaya, MPPM dalam suratnya tertanggal 16 Juli 2021 lalu.

Baca Juga: Jumlah Covid-19 di Bali Melonjak 1019 Kasus, Meninggal 23, Total 60.235

Sementara itu, data jumlah kasus Covid-19 di Bali terus meningkat, per Minggu kemarin 18 Juli 2021 sebanyak 61.179 orang.

Jumlah pasien sembuh 52.299 sementara angka kematian berada pada 1769 orang.***

 

 

Halaman:

Editor: Rani Purbaya

Sumber: diskes.baliprov.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah