Ini Diet Terbaik untuk Menjaga Kesehatan Jantung dan Tekanan Darah, Menurut Ahli Gizi

- 10 Februari 2024, 23:27 WIB
Ilustrasi - Diet. ANTARA/Shutterstock
Ilustrasi - Diet. ANTARA/Shutterstock /

Meskipun minum cukup air setiap hari bermanfaat menjaga kadar natrium dalam darah, tak menutup fakta bahwa asupan makanan tetap menjadi yang terpenting dalam upaya menjaga kadar tersebut tetap rendah dan untuk mengurangi risiko penyakit jantung.

Jika ingin memulai diet DASH, dapat dimulai dari mengonsumsi pilihan biji-bijian utuh, konsumsi roti gandum utuh daripada roti putih. Tambahkan sayuran atau buah-buahan pada setiap kali makan. Fokus pada jenis lemak yang ditambahkan dalam makanan, serta gunakan minyak zaitun atau minyak alpukat untuk mengolah makanan.***

Baca Juga: Peneliti Sebut Kerusakan Ginjal Jadi Pemicu Penyakit Jantung

Halaman:

Editor: Dian Effendi

Sumber: thehealthy.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x