Jangan Sepelekan, Berikut 6 Fakta Penting Penyakit Leukemia Akut

- 26 April 2023, 07:30 WIB
Ilustrasi Jangan Sepelekan, Berikut 6 Fakta Penting Penyakit Leukemia Akut
Ilustrasi Jangan Sepelekan, Berikut 6 Fakta Penting Penyakit Leukemia Akut /Pexels/Andrew Neel/
  1.       Periksakan diri sedini mungkin

Jika sudah mulai timbul gejala seperti kelelahan disertai tulang yang terasa sakit, gejala lain seperti kulit pucat, sering dan mudah terkena infeksi, sering mimisan, sesak napas, dan kulit mudah memar, maka sangat disarankan untuk secepatnya memeriksakan diri ke dokter.

  1.       Terapkan pola makan yang sehat

Makanan sehat tidak hanya mampu mencegah penyebaran kanker, melainkan bisa mempercepat pemulihan kanker. Perbanyak konsumsi buah, sayur, dan biji-bijian.

Demikian enam fakta penting yang perlu diketahui bukan saja oleh penderita Leukemia Myeloid Akut,  melainkan oleh semua orang.***

Baca Juga: Tips Makan Sehat untuk Sahur dan Buka Puasa Selama Bulan Ramadhan

Halaman:

Editor: Dian Effendi

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x